Kekompakan Hasilkan Kreasi Unik Dalam
“Cooking Rally” & Raih Juara II
Memasak dengan konsep cooking rally
plus bahan utama masih jadi misteri pastinya akan menguji kreativitas dan
kekompakan para peserta kompetisi memasak (cooking competation). Empat
mahasiswa Tristar Institute Jurusan Culinary Business terdiri dari Cindy Yosan, Raidah Azizah
Soffyana, Resti Nur Farida dan Sekar Arum Putri Pramesti yang tergabung dalam
satu tim ini berhasil membuat kreasi sajian yang cukup unik dan mendapatkan
juara II. Selamat kepada mereka atas prestasi yang membanggakan.