SALMON SALAD WITH WASABI SAUCE
Bahan:
300 gr ikan salmon
asap
200 gr mentimun
jepang, iris melintang tipis
500 gr avokad,
buang bijinya, kupas, iris tipis
20 gr
Saus wasabi, aduk rata
100 ml mayones
jepang
1 sdm wasabi bubuk
1/8 sdt merica
bubuk
1 sdm air jeruk
lemon
1 sdt gula bubuk
Cara Membuat:
Atur salmon, mentimun, dan avokad di atas piring saji
Tuangkan saus diatasnya dan sajikan.
MEETBALL AND SEEFOOD SOUP
BAHAN BAKSO:
500 gram cumi,
cuci bersih
5 sdm air kapur
sirih
100 gram tepung
sagu
1 putih telur
1 sdt garam
SUP:
1 sdm minyak
goreng
3 siung bawang
putih, cincang
3 buah udang
sedang
2 liter air
3 cm jahe,
memarkan
2 batang serai,
memarkan
2 sdt garam, 1 sdt
merica bubuk
1 ikat sawi hijau,
potong-potong
50 gram soun,
rendam air hingga lunak, tiriskan
Taburan: irisan
daun bawang, seledri, dan bawang goreng
CARA MEMBUAT:
·
Bakso cumi: lumuri cumi dengan air kapur sirih,
remas-remas, cuci bersih kembali, tiriskan.
·
Haluskan cumi, campur dengan tepung sagu, putih
telur, dan garam, aduk rata hingga menjadi adonan yang dapat dibentuk.
·
Didihkan air, bentuk adonan cumi bulat-bulat,
masak hingga mengapung, angkat. Masukkan dalam air es sebentar, angkat,
tiriskan.
·
Sup: panaskan minyak, tumis bawang putih dan
udang hingga harum, angkat. Didihkan air, masukkan tumisan udang, jahe, serai,
garam, dan merica bubuk.
·
Setelah mendidih, masukkan bakso dan sawi hijau,
masak sebentar, angkat.
STEAK SALMON WITH
MUSHROM SAUCE
Bahan :
- 5 sdm kecap
- 1/2 sdt minyak wijen
-1/2 sdt gula pasir
- 1/4 sdt garam
- 3 siung bawang putih, parut
- 1 cm jahe, parut
- 1/2 sdt lada hitam
- 2 potongan salmon, berat sekitar 500 gr
Cara membuat :
1. Campur semua bahan untuk saus
2. Rendam salmon selama 2 jam
3. Panggang salmon dengan saus bumbu yang tersisa (sisakan
sekitar 3 sdm untuk bahan membuat sayuran tumis, selama 3 – 5 menit setiap
sisinya
2. Resep Sayuran Tumis
Bahan : 1 siung bawang merah, kol, kecambah, wortel,dipotong
kecil-kecil, 1 sdt minyak wijen, 1/2 sdt garam dan 3 sdm saus rendaman salmon.
Cara membuat :
1. Panaskan minyak
wijen dalam wajan.
2. Tumis bawang merah sampai kecoklatan.
3. Tambahkan 3 sdm saus rendaman steak salmon.
4. Masukkan garam secukupnya.
5. Masukkan kol, wortel dan kecambah, aduk rata sampai
masak. Sisihkan.
6. Sajikan dalam piring saji, tambahkan dengan salmon steak
yang sudah dipanggang, dan taburi dengan peterseli kering
MUSHROM SAUCE:
Bahan :
·
Mushroom 80 gr
·
Bawang putih 2 pcs
·
Brown sauce 200 gr
·
Maisena 2 sdm
·
Garam, gula, merica
Strawberry Cheesecake
Alas :
1 bh genoise sponge sponge cake coklat/vanilla. Belah dua.
5 sdm selai strawberry
200 gr strawberry segar, iris tipis
Bahan :
375 gr cream cheese
275 ml whip cream, kocok kental
165 gr gula kastor
50 ml air jeruk lemon
1 sdm gelatin
80 ml air
Cara membuat :
· Siapkan cetakan cutter dan mika. Bentuk cake
dengan cutter, pasangkan sebagai dasar cheesecake. Oleskan sedikit selai
strawberry pada masing2 permukaan cake, lalu susun strawberry menempel pada
mika.
· Tim gelatin dan air hingga larut. Kocok cream
cheese dan gula kastor hingga gula larut, masukkan air jeruk lemon dan air
jeruk nipis. Masukkan whip cream secara bertahap, aduk rata. Tuang adonan ke
masing2 selongsong mika, simpan dalam lemari pendingin hingga mengeras.
by Era Pratiwi - Akpar Majapahit
by Era Pratiwi - Akpar Majapahit
Tidak ada komentar:
Posting Komentar